Ngecamp Syahdu Musim Hujan
Seli Camp #8 Folding Bike South Kalimantan with Seli Banjarmasin NGECAMP Beberapa kali di Villa Akung, Mandiangin memang tidak membuat bosan. Untuk kesekian kalinya para Seliner (Folding Bike South Kalimantan dan Seli Banjarmasin) kembali ngecamp di kawasan Villa Akung tersebut di even Seli Camp Family #8, 18-19 Januari 2025 kemarin. Tidak membosankan, karena lokasi ngecamp […]
Baca Selengkapnya